24 C
en
  • About
  • Privacy Policy
  • Term and Conditions
  • Kontak Kami
  • Daftar Isi

Mega Menu

  • News
  • Menu Utama
    • Aneh dan Lucu
    • Muslim
    • Seksualitas
    • Viral
    • Kesehatan
  • Berita Dunia
    • Video
  • Lifestyle
  • Video
  • Featured
    • Home - Homepage
    • Home - Post Single
    • Home - Post Label
    • Home - Post Search
    • Home - Post Archive
    • Home - Eror 404
    • Changelog
      New
Informasi dan Solusi Bersama
Search
Home Aneh dan Lucu Kenapa Jendela Pesawat Berbentuk Oval
Aneh dan Lucu

Kenapa Jendela Pesawat Berbentuk Oval

solusi bersama
25 Feb, 2016 0 0
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Apakah anda mengetahui mengapa jendela pesawat terbang berbentuk oval atau lingkaran? Adakah anda tahu bahwa bentuk jendela peswat mempunyai peran yang sangat penting.

© pegipegi.com

Pada masa lalu, jendela pesawat berbentuk persegi empat dan ini sangat populer dan banyak desain pesawat terbang yang memakainya.

Meski demikian, mulai era tahun 1950-an, pesawat terbang komersial mulai beroperasi dan pada saat itu pula masalah terkait bentuk jendela ini mulai terkuak.

Pesawat-pesawat baru pada masa itu mampu terbang dengan kecepatan dan dengan altitude yang lebih tinggi dibandingkan pesawat-pesawat dari generasi sebelumnya.

Dua dari pesawat baru tersebut pecah di angkasa dan setelah dilakukan pengecekan ternyata semua itu disebabkan bentuk jendela yang persegi empat.

Mungkin terdengar janggal, tapi itulah faktanya bahwa semua kecelakaan tersebut disebabkan oleh sudut tajam yang terdapat pada jendela yang berbentuk persegi. Sudut-sudut tajam ini merupakan titik lemah dan cenderung mengalami tekanan dan menjadi rapuh oleh perubahan tekanan udara sehingga hal itu menjadi awal dari sebuah bencana dalam penerbangan.

Sebaliknya, jendela berbentuk lingkaran atau melengkung tak memiliki titik fokus sehingga mendistribusikan tekanan secara merata. Karenanya, kemungkinan retak atau pecah menjadi jauh lebih kecil.

Jendela berbentuk lingkaran juga lebih kuat dan bisa tahan terhadap perubahan bentuk sehingga jauh lebih baik menghadapi perbedaan esktrem dari tekanan udara.

Via Aneh dan Lucu
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Older Posts
Newer Posts

Post a Comment

Tes Iklan
Tes Iklan

Ads Single Post 4

Komentar Terbaru

Featured Post

Manfaat Telur Terbaru, Sangat Mencengangkan !!!

Manfaat Telur Terbaru, Sangat Mencengangkan !!!

solusi bersama- 26.2.16
Cara Meng-Aktifkan Webcam Axioo

Cara Meng-Aktifkan Webcam Axioo

4.11.11
Driver Bluetooth Axioo Neon HNM | Cara Aktifkan Bluetooth Axioo

Driver Bluetooth Axioo Neon HNM | Cara Aktifkan Bluetooth Axioo

11.11.12
Cara Meng-Aktifkan Wifi Pada Netbook Axioo Pico

Cara Meng-Aktifkan Wifi Pada Netbook Axioo Pico

17.1.16
Software Program Azan - Doa. Salaat Time, Athan Pro 4.1, Shollu 3.10

Software Program Azan - Doa. Salaat Time, Athan Pro 4.1, Shollu 3.10

11.11.12

Editor Post

Cara Meng-Aktifkan Webcam Axioo

Cara Meng-Aktifkan Webcam Axioo

4.11.11
Bagaimana Cara Masuk BIOS pada Notebook

Bagaimana Cara Masuk BIOS pada Notebook

15.2.11
Cara Mengecek Device Printer di Windows 10

Cara Mengecek Device Printer di Windows 10

24.9.15

Popular Post

Cara Meng-Aktifkan Webcam Axioo

Cara Meng-Aktifkan Webcam Axioo

4.11.11
Cara Meng-Aktifkan Wifi Pada Netbook Axioo Pico

Cara Meng-Aktifkan Wifi Pada Netbook Axioo Pico

17.1.16
Download Program Kerja dan Administrasi TU Sekolah Full Lengkap

Download Program Kerja dan Administrasi TU Sekolah Full Lengkap

18.1.16

Populart Categoris

  • Artikel Sekolah22
  • Belajar Teknisi2
  • Motivasi2
  • Pendidikan3
Informasi dan Solusi Bersama

About Us

Viospaper Pro Blogspot Theme is your news, entertainment, music fashion Blog. We provide you with the latest breaking news and videos straight from the entertainment industry.

Contact us: contact@gmail.com

Follow Us

© Newspaper Blogger Theme by Rian SEO
  • Disclaimer
  • Privacy
  • Advertisement
  • Contact Us