Windows 7
Cara Merubah Gambar Logon Screen
Logon Screen Windows 7 cukup indah dipandang namun jika tampilannya itu-itu saja pasti ga menarik lagi, siapapun pasti bosan. Ada beberapa cara untuk merubah Logon Screen. Salah satunya melalui perubahan Registry yang selanjutnya kita mempersiapkan wallpaper yang besarnya harus 256kb dan kedalaman 24bit, cara ini merupakan cara paling repot sedunia.
Yang kita bahas saat ini merupakan cara yang mudah dan asyik tanpa perlu ngedit-ngedit wallpaper dengan program bantuan lainnya. Cara ini menggunakan software ringan hanya 1.5Mb kapasitasnya dan sangat mudah ndak ribet.
Silakan Download Softwarenya Logon Screen 2.44 ( mungkin versinya sudah berubah ) di http://danielnetsoftware.com atau Klik Disini Untuk Download.
Kemudian pada jendela berikutnya Klik Next
Dan pada Jendela Agreement beri tanda cek di I Accept the agreement lalu klik next, selanjutnya klik Install.
Dan pada Jendela Agreement beri tanda cek di I Accept the agreement lalu klik next, selanjutnya klik Install.
Akan muncul jendela Logon Screen berikut tampilan logon windows anda. Selanjutnya Klik Browse untuk mengganti tampilan dengan gambar favorit anda.
Silakan anda cari, saya test menggunakan gambar no 098, lalu klik Open.
Jika gambar anda tadi Resolusinya tinggi maka akan ada informasi seperti dibawah ini “File size too large” dan Klik saja YES untuk secara otomatis gambar anda tadi sesuai ukurannya.
Selamat, anda masuk di jendela Logon background successfully installed! Dan klik OK.
Untuk memastikan bahwa Logon anda sudah berubah, Klik Lock.
Untuk memastikan bahwa Logon anda sudah berubah, Klik Lock.
Pada software ini masih ada fitur lainnya di bagian Advanced appearance settings...silakan pelajari sendiri ya, mudah kok.
Selamat Mencoba :)
Via
Windows 7
Post a Comment